Sabtu, 28 Juli 2018

KONFIGURASI POINT TO POINT di MIKROTIK

KONFIGURASI POINT TO POINT di MIKROTIK



Perangkat nirkabel / jaringan nirkabel yang disebut juga dengan wireless . kali ini saya akan membahas tentang konfigursai point to point di mikrotik .

cara membuta koneksi point ot point yaitu salah satu wireless mikrotik harus berada di mode bridge dan satu nya lagi mode station .

mode bridge ini berperan sebagai pemancar yang hanya dapat dihubungkan 1 client saja , sedangkan station sebagai penerima . agar bisa terhubung , antara bridge dan station harus memiliki ssid yang sama dan channel yang sama .

di sini saya sebagai station , dan saya bekerja sama dengan teman saya SIti Istiqomah yang sebagai bridge nya .

berikut topologinya yang sudah saya buat :
note : client 1 itu ip nya 172.16.33.2/16









SISI BRIDGE

pertama , remote mikrotiknya dengan winbox setelah itu buka menu wireless > Tab Interface ,



lalu klik wlan1 nya lalu pindah ke tab wireless
-ganti mode menjadi bridge
-untuk frequency lebih baik di atur secara manual saja agar tidak terjadi interferensi
-berikan juga SSID/ identitas wireless nya
-jika sudah klik apply lalu ok




kedua. selanjutnya beri ip address pada interface wlan 1 , caranya klik menu IP > Address

- masukkan ip address sesuai yang ingin di berikan
- atur interface nya ke wlan 1
- jika sudah klik ok


-jangan lupa juga bikin ip addres yang mengarah interface ether 2





SISI STATION

pertama , remote perangkat wireless dengan winbox , lalu buka wireless lalu interfaces lalu klik wlan1 nya



-pindah ke tab wireless lalu ubah mode nya jadi station dan tambahin SSID nya seperti SSID si Bridge , bisa juga lewat scan , klik scan



-jika sudah klik start lalu pilih SSID yang telah si Bridge buat lalu klik connect



-jika sudah sama dengan bridge lalu klik apply lalu ok



-lalu cek apakah sudah terhubung ke Bridge dengan mengecek di registration , lalu klik yang dikotak bawah ini


-lalu akan terlihat informasi dari bridge tersebut l , lalu kalau ingin test ping ke bridge klik ping



- klik start , jika berhasil seperti dibawah ini



kedua, lalu buat ip address untuk router dengan interface wlan1 , lalu ip address untuk menghubungkan pc ke router dengan interface ether2






SISI Bridge

ketiga, balik lagi ke sisi bridge . setelah itu si bridge juga coba test ping ke client/station .



keempat, lalu buat ip route list nya masukkan ip address pc yang dipake bridge ke Dst.Address , lalu gateway nya isi denagn ip address router bridge nya






SISI STATION

ketiga , begitu juga yang station buat ip route list



-hasilnya akan seperti dibawah ini





PENGETESAN
pertama , buka tools > Btest Server Settings



kedua, lakukan pengetesan bandwitch nya di sisi bridge dengan klik menu tools > Bandwitch test






ketiga, lanjut ke pengujian selanjutnya , dengan Wireless > Registration



-lalu buka tab signal lalu lihat pada bagian Tx/Rx CCQ dan P Throughput




Ke empat, test ping sesama router dan PC di terminal router dan terminal PC

-SISI BRIDGE ke SISI STATION

ping lewat terminal router


ping lewat terminal PC


-SISI STATION ke SISI BRIDGE





sekian yang bisa saya sampaikan

terimakasih...










0 komentar:

Posting Komentar